Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

makalah Trichomonas vaginalis

Gambar
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang            Trichomonas vaginalis merupakan protozoa patogenik yang biasanya dijumpai di traktus  genitaourinaria manusia yang terinfeksi. Ditularkan melalui hubungan seksual, yang dapat  menyebabkan vaginitis pada wanita dan uretritis non-gonococcoal pada pria. Trichomonas vaginalis sangat banyak ditemukan di berbagai tempat, ataupun belahan Dunia manapun, Trichomonas vaginalis lebih banyak ditemukan pada negara berkembang dari pada negara yang maju,  contohnya adalah negara Indonesia, hal ini disebabkan karena kurangnya  tingkat pendidikan dan minimnya pengetahuan serta kurangnya kesadaran tentang bagaimana menjaga kebersihan diri oleh masyarakat itu sendiri. Penyakit ini memiliki gejala yang kurang diketahuai sehingga terkadang orang yang terkena protozoa ini tidak menyadari bahwa dirinya telah terinfeksi pada tahap awal, cara penularan penyakit ini juga sangat gampang melalui lingkungan disekitar kita tanpa kita sadari. 1.2.Ru